Palembang, Radar RI.com – Kegiatan Grand Opening Helix Klinik Utama Di Palembang, Sabtu (27-8-2022)
Dalam kesempatan Grand Opening Helix Klinik Utama Yang di hadiri oleh Rohni Cahaya Manik sebagai Direktur Utama,. Suci Asih sebagai Manager Lab,.
Fitri Efita sebagai Bisnis Development,.Dr.Kristinawati ,Sp.PD,. dan semua anggota dari Helix Klinik Utama
Disaat awak media mewawancarai, Fitri Efita mengatakan, kegiatan
Grand Opening Helix Klinik Utama Palembang adalah cabang kita yang ke-18 dari total 21 cabang yang sudah dibuka soft opening dari bulan Juli.
Kegiatan hari ini adalah kegiatan Donor Darah, ada Pemeriksaan Gratis, kemudian juga ada santunan anak yatim dan ceramah,”katanya.
Dan tadi kita juga ada pelayanan penyakit dalam untuk Polis Spesialis, kemudian ada Poli Umum, dan ada medical Check Up, ada Laboratorium, ada Dokter Gigi, ada Instalasi Farmasinya juga, dan kedepannya akan ada Radiologi, mungkin dalam 2 atau 3 bulan ke depan dan Biologinya,” ujarnya.
Dan jam operasional di Helix Klinik Utama Palembang ada 2 shift, dibuk untuk shift pertama jam operasional dari pukul 07.00 Wib sampai pukul 15.00 Wib, dan shift ke-2 dari pukul 13.00 Wib sampai pukul 22.00 Wib.
Untuk grand opening ini ada promo pemeriksaan medical check up, pemeriksaan Gula Darah, Kolesterol, Asam Urat dengan pemeriksaan dokter,” pungkasnya.
Disambung oleh Dr.Kristinawati, Sp.PD,. untuk pelayanan penyakit dalam kita menyediakan layanan Konsul dan USG, dan untuk BPJS itu saat ini belum, tapi insyaallah kedepannya akan ada pelayanan BPJS , Dokter Umum, Dokter Penanggung Jawab Laboratorium, dan Dokter Gigi dan segenap team Helix Pusat dan Palembang,”tutupnya. (Tomi)